Lia_Ariani
5.0
(3 Rating)
Saya pakai mie kering bayam ya. Untuk sayuran aku tambahkan sawi putih. Salah satu menu yang cocok untuk bekal anak. Tambahkan bawang goreng dan telur
Langkah 1
Siapkan mie kering yang telah direbus.
Langkah 2
Siapkan sawi, bawang merah dan bawang putih.
Langkah 3
Tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum lalu masukkan sawi, aduk sebentar.
Langkah 4
Masukkan mie, aduk-aduk. Bumbui gula, garam, lada bubuk, saus tiram, kecap asin dan kecap ikan.
Langkah 5
Masak hingga matang, koreksi rasa.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua