Lompat ke isi

Sabrina (film 1954)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Sabrina
Poster perilisan ulang layar lebar
SutradaraBilly Wilder
ProduserBilly Wilder
SkenarioBilly Wilder
Ernest Lehman
Samuel A. Taylor
Berdasarkan
Sabrina Fair
drama tahun 1953
oleh Samuel A. Taylor
PemeranAudrey Hepburn
Humphrey Bogart
William Holden
Penata musikFrederick Hollander
SinematograferCharles Lang
PenyuntingArthur P. Schmidt
DistributorParamount Pictures
Tanggal rilis
Durasi113 menit[2]
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$2,238,813
Pendapatan
kotor
$4 juta (rental)[3]

Sabrina (Sabrina Fair/La Vie en Rose di Britania Raya) adalah sebuah film komedi romansa Amerika tahun 1954 yang disutradarai oleh Billy Wilder, diadaptasi untuk layar lebar oleh Wilder, Samuel A. Taylor, dan Ernest Lehman[4] dari drama Taylor Sabrina Fair. Film tersebut dibintangi oleh Audrey Hepburn, Humphrey Bogart, dan William Holden. Film tersebut adalah film terakhir Wilder yang dirilis oleh Paramount Pictures, mengakhiri hubungan bisnis 12 tahun dengan Wilder dan perusahaannya. Film tersebut terpilih untuk penyajian dalam Pendaftaran Film Nasional Amerika Serikat oleh Perpustakaan Kongres pada tahun 2002.[5]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ gatabella3 (21 February 2015). "Stars at the Premiere of "Sabrina", 1954" – via YouTube. 
  2. ^ "SABRINA FAIR (U)". British Board of Film Classification. 1954-03-29. Diakses tanggal 2012-12-09. 
  3. ^ 'The Top Box-Office Hits of 1954', Variety Weekly, January 5, 1955
  4. ^ "Sabrina". Turner Classic Movies. Atlanta: Turner Broadcasting System (Time Warner). Diakses tanggal September 6, 2016. 
  5. ^ "Films Selected for the National Film Registry in 2002 (January 2003) - Library of Congress Information Bulletin". 
Bacaan tambahan

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]