Lompat ke isi

Cristian Riveros

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Cristian Riveros
Riveros berseragam Kayserispor
Informasi pribadi
Nama lengkap Cristian Miguel Riveros Núñez
Tanggal lahir 16 Oktober 1982 (umur 42)
Tempat lahir Juan Augusto Saldívar, Paraguay
Tinggi 1,79 m (5 ft 10+12 in)
Posisi bermain Gelandang
Informasi klub
Klub saat ini Kayserispor
Nomor 16
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
1999 Cristóbal Colón
2000–2005 Tacuary 98 (10)
2002Sportivo San Lorenzo (pinjam) 24 (0)
2006–2007 Libertad 48 (8)
2007–2010 Cruz Azul 111 (17)
2010–2012 Sunderland 12 (1)
2011–2012Kayserispor (pinjam) 33 (2)
2012– Kayserispor 11 (0)
Tim nasional
2005– Paraguay 83 (15)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 1 December 2012
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 3 April 2011

Cristian Miguel Riveros (lahir 16 Oktober 1982) adalah pemain tengah Paraguay yang bermain di klub Turki, Kayserispor. Dia bermain di Piala Dunia 2010. Riveros memulai kariernya di klub Colón de J.A. Saldivar kemudian pindah ke Club Sportivo San Lorenzo dan Tacuary sebelum bergabung ke Club Libertad sejak 2006.

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]