Lompat ke isi

Delmeria

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Delmeria
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia
Mulai menjabat
1 Oktober 2019
PresidenJoko Widodo
Daerah pemilihanSumatera Utara II
Informasi pribadi
Lahir30 Juni 1960 (umur 64)
Cupak, Kabupaten Solok, Sumatera Barat
Partai politikNasDem
Suami/istriM. Syarfi Hutauruk
AnakIlham Naufal Hutauruk
Raihan Fadhil Hutauruk
Fairuz Nauli Hutauruk
AlmamaterIAIN Imam Bonjol
Instagram: delmeriaofficial Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Dra. Hj. Delmeria Sikumbang (lahir 30 Juni 1960)[1] adalah politikus Indonesia dari Partai Nasdem yang menjabat sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR-RI) periode 2019–2024 mewakili daerah pemilihan Sumatera Utara II. Ia merupakan istri dari M. Syarfi Hutauruk, Ketua Umum Perti 2022–2027, Wali Kota Sibolga 2010–2015 dan 2016–2021, serta anggota DPR-RI 1997–2009. Delmeria duduk di Komisi VIII.[butuh rujukan]

Pendidikan [2]

[sunting | sunting sumber]

Organisasi

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]