Lompat ke isi

Simon Guggenheim

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Simon Guggenheim
Senator Amerika Serikat
dari Colorado
Masa jabatan
4 Maret 1907 – 3 Maret 1913
Informasi pribadi
Lahir(1867-12-30)30 Desember 1867
Philadelphia, Pennsylvania
Meninggal2 November 1941(1941-11-02) (umur 73)
New York City, New York
Partai politikRepublik
AlmamaterPeirce School of Business Administration
Find a Grave: 6274923 Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

John Simon Guggenheim (30 Desember 1867 – 2 November 1941) adalah seorang pengusaha, politikus dan filantropis Amerika Serikat. Ia adalah putra dari pasangan Meyer Guggenheim dan Barbara Guggenheim, dan adik dari Daniel Guggenheim dan Solomon R. Guggenheim.[1]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Simon Guggenheim". Jewish Virtual Library. Diakses tanggal 2015-06-25. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]